SEMARANG, INDONESIA

Universitas Diponegoro

The Excellent Research University

Information

Penelitian & Pengabdian

Tim KKN Tematik UNDIP di Jubelan Sumowono Kabupaten Semarang Fokus Dorong Kemajuan Pengrajin Kopi

SEMARANG - Tim Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKN-T) Universitas Diponegoro (UNDIP) Tahun 2021 di Desa Jubelan, Kecamatan Sumowono, Kabupaten Semarang akan melakukan pengabdian masyarakat, sebagai...

LPPM UNDIP Dukung Pengembangan Wisata Desa Montongsari Kendal

SEMARANG - Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Diponegoro (UNDIP) mendukung pengembangan wisata di Desa Binaan Montongsari, Kecamatan Weleri, Kabupaten Kendal Jawa...

Pengabdian Masyarakat Dies Natalis FK UNDIP Ke-60, Peluncuran Inovasi Model Circuit Station di Klinik Graha Syifa Gunungpati Semarang

Saat ini penduduk lanjut usia di Indonesia semakin hari semakin bertambah banyak. Hal ini dikarenakan harapan hidup para lansia semakin baik. Namun, di sisi lain dengan bertambahnya jumlah penduduk...

Guru Besar UNDIP Prof DR Sultana Usulkan Pengunaan Obat Berdasar Profil Genetik

SEMARANG -  Memasuki usia yang tidak muda lagi, namun semangat belajar terus diperlihatkan Prof DR Sultana MH Faradz PAK, PhD dalam hal pengembangan kelimuan di bidang genetika. Baru-baru ini dosen...

Ranny Ramadhani, Alumni Ilmu Kelautan FPIK UNDIP Diakui DIVE Magazine Sebagai Women in Conservation

SEMARANG - Bagi Ranny Ramadhani Yuneni, hasrat untuk ikut menjaga kelestarian dunia kelautan dirasakan mulai tertanam sejak dirinya kuliah Universitas Diponegoro (UNDIP) pada tahun 2009. Saat...

Departemen Ilmu Komunikasi UNDIP Dengan Remotivi Lakukan Kerja Sama Riset “Mengapa Banyak Mahasiswi Jurnalistik dan Sedikit Jurnalis Perempuan?”

Penelitian yang dilakukan Remotivi bekerja sama dengan Departemen Ilmu Komunikasi Universitas Indonesia dan Universitas Diponegoro menunjukkan bahwa 65% mahasiswa dan 63% mahasiswi tidak...

Rektor Undip: KKN Mahasiswa Adalah Sarana Untuk Mengaplikasikan Ilmu Juga Ladang Beramal

Universitas Diponegoro pada Rabu (30/06) melakukan upacara Pelepasan Mahasiswa KKN Tim II Tahun Akademik 2020/2021. Mengingat masih dalam pandemi Covid-19, acara pelepasan diselenggarakan secara...

Information

Prestasi

Aji Prasetyaningrum Guru Besar FT Undip: Keragenan Rumput Laut untuk Makanan dan Obat Naikkan Nilai Ekonomi

SEMARANG – Berawal dari kegiatan pengabdian masyarakat yang dilakukannya, sontak Prof. Dr. Aji Prasetyaningrum, S.T., M.Si yang sehari-hari menjadi pengajar di Departemen Teknik Kimia Fakultas...

Dosen FPP UNDIP Turrini Yudiarti Ungkap Keistimewaan Jamur Gantikan Antibiotik untuk Pakan Ternak saat Pengukuhan Guru Besar

SEMARANG – Berkat ketekunannya meneliti pemakaian jamur sebagai pengganti antibiotik pada pakan ternak, Dr. Dra. Turrini Yudiarto, M.Sc. berhasil mencapai jenjang akademik tertinggi sebagai guru...

Program Studi S2 Manajemen Universitas Diponegoro Kembali Meraih Indonesia Digital Popular Brand Award 2021

Program Studi S2 Manajemen, Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Universitas Diponegoro kembali mendapatkan penghargaan Indonesia Digital Popular Brand Award di tahun 2021 di hari Kamis, 28 Oktober 2021....

Mahasiswa Undip Juarai Lomba Karya Tulis Ilmiah Pidana Tingkat Nasional Criminal Law Fest (CLF)

SEMARANG – Rasa bangga masih dirasakan Luthfi Hafidz Fafsanjani usai meraih predikat sebagai juara I dalam lomba Karya Tulis Ilmiah Pidana Tingkat Nasional Criminal Law Fest (CLF) Tahun 2021 yang...

Mahasiswi FH Undip Milatin Juara I Lomba Esai Law Student Entrepreneurship Competition 2021

SEMARANG- Perasaan bangga masih dirasakan oleh Farhanum Milatin Nisa’ (23) tahun, usai dinobatkan menjadi Juara I dalam lomba Esai Law Student Entrepreneurship Competition yang diselenggarakan...

Pelajar Undip Terpilih Menjadi Direktur Utama Bank Mandiri Selama Sehari

Semarang, Jawa Tengah (19/10). Adinda Zenniar, pelajar Prodi S1 Informatika Fakultas Sains dan Matematika (FSM) Undip terpilih oleh Menteri BUMN, Erick Thorir, sebagai Direktur Utama Bank Mandiri...

Perayaan Dies Natalis ke-64 UNDIP Diwarnai Pemberian Apresiasi Khusus untuk Civitas Akademika dan Tendik Berprestasi

SEMARANG – Perayaan Dies Natalis ke-64 Universitas Diponegoro (UNDIP) Tahun 2021 yang dilaksanakan Jumat (15/10/2021) diwarnai dengan pemberian apresiasi khusus kepada semua civitas akademika dan...

Konsorsium Merdeka Belajar

Sustainable Development Goals (SDGs)

UNIVERSITAS DIPONEGORO

Info Terkini

Latest News

INFORMATION

Penerimaan Mahasiswa Baru