PDLN

Bagi anda yang akan melaksanakan Perjalanan Dinas Luar Negeri (PDLN) baik untuk kepentingan study, kegiatan ilmiah (seminar/konferensi/workshop), inisiasi kerjasama dan lainnya, diharapkan membaca dahulu panduan Penerbitan SP Setneg di bawah ini.

Panduan pengajuan Surat Persetujuan Setneg dalam rangka Perjalanan Dinas Luar Negeri

Panduan pengajuan Surat Persetujuan Setneg dalam rangka Perjalanan Dinas Luar Negeri versi PDF

Panduan pengajuan Surat Persetujuan Setneg.v2

Berikut ini adalah kelengkapan dokumen yang harus anda persiapkan untuk di unggah pada tombol “APPLY NOW” :

Berkas/Kelengkapan Kegiatan Ilmiah Tugas Belajar
Surat Permohonan dari Fakultas/Unit
Karpeg
KTP
Letter of Acceptance  
Letter of Invitation  
Daftar Riwayat Hidup (DRH)
Surat Ket. Jaminan Pembiayaan bermaterai 6.000
Surat Perjanjian Bermaterai 6.000  
Surat pernyataan tidak menerima beasiswa lembaga lain  
SK NON PNS/PERJANJIAN KONTRAK KERJA
Agenda di luar negeri
Kartu Tanda Mahasiswa/KTM (khusus untuk mahasiswa)  

Catatan: semua berkas adalah dalam bentuk PDF, tidak melebihi 1 MB

Alur pengajuan SP Setneg, managed by KUI Undip

DOWNLOAD FORMAT DRH

DOWNLOAD FORM SURAT JAMINAN PEMBIAYAAN

DOWNLOAD SURAT PERJANJIAN TUGAS BELAJAR

APPLY NOW

OR